Kecamatan Pagar Alam Utara Dalam Angka 2018
Nomor Katalog : 1102001.1673040
Nomor Publikasi : 16730.1808
ISSN / ISBN : -
Tanggal Rilis : 2018-09-26
Ukuran File : 11.79 MB
Abstraksi
Publikasi Kecamatan Pagar Alam Utara Dalam Angka 2018 ini
disusun bertujuan untuk menampilkan potensi daerah dan hasil pembangunan di
KecamatanPagar Alam Utara selama tahun
2017. Manfaat yang dapat diperoleh dari publikasi ini adalah tersedianya
data-data yang dapat menunjang perencanaan dan evaluasi pembangunan di
Kecamatan Pagar Alam Utara, baik pembangunan yang dilakukan oleh pihak swasta
maupun pemerintah.