SEMARAK PERINGATAN HSN 2023 DI BPS KOTA PAGAR ALAM - Berita - Badan Pusat Statistik Kota Pagar Alam

BPS Kota Pagar Alam merupakan wilayah Zona Integritas (ZI) menuju WBK dan WBBM

CADAS Besemah (Cari Data Seputar Besemah) kini hadir untuk memenuhi kebutuhan permintaan data Anda. Cukup dengan mengirim pesan whatsapp ke nomor 0813-6667-3473, Anda dapat memperoleh data Kota Pagar Alam yang diperlukan dalam genggaman.

Jika anda memiliki keluhan terkait performa kinerja dan pelayan yang diberikan oleh BPS Kota Pagar Alam, Anda dapat melaporkannya ke Whistleblowing System BPS Kota Pagar Alam dengan mengakses tautan berikut ini 

SEMARAK PERINGATAN HSN 2023 DI BPS KOTA PAGAR ALAM

SEMARAK PERINGATAN HSN 2023 DI BPS KOTA PAGAR ALAM

26 September 2023 | Kegiatan Statistik Lainnya


Tanggal 26 September 2023 yang bertepatan pada hari ini, merupakan tanggal yang penting bagi seluruh insan statistik di seluruh Indonesia. Hal ini karena pada tanggal tersebut diperingati sebagai Hari Statistik Nasional (HSN).


Dalam memeriahkan Hari Statistik Nasional tersebut, BPS Kota Pagar Alam menggelar apel peringatan Hari Statistik Nasional (HSN) di Lapangan Kantor BPS Kota Pagar Alam. Apel ini dipimpin langsung oleh Kepala BPS Kota Pagar Alam, Bapak Aldianda Maisal, SE., MM yang diikuti oleh seluruh pegawai, pengurus Dharma Wanita Persatuan (DWP), dan perwakilan mitra BPS Kota Pagar Alam.


Setelah melaksanakan kegiatan apel, semarak memperingati hari statistik nasional ini dilanjutkan juga dengan kegiatan makan bersama sebagai bentuk meningkatkan keakraban antar seluruh keluarga besar BPS Kota Pagar Alam.


Semoga dengan diperingatinya Hari Statistik Nasional ini, dapat semakin meningkatkan jiwa nasionalisme dalam mewujudkan statistik berkualitas untuk Indonesia maju.

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota Pagar Alam (Statistics of Pagar Alam Municipality)Jl. Laskar Wanita Mentarjo Komp. Perkantoran Gunung Gare

Kel. Pagar Wangi

Kec. Dempo Utara

Kota Pagar Alam

Provinsi Sumatera SelatanTelp (62-730) 623511

Faks (62-730) 623511

Mailbox : bps1673@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik